MATA

 Oleh : Ahmad Yani

Matanya tajam menatap
Bagai pisau menyayat
Mengupas keserakahan
Dunia angkuh

Ditengah kebisingan
Dilorong keserakahan
Dilolong kekejian iman
Merajah kekuasaan

Ini mata berbiaca
Bocah baru tumbuh ke dunia
Jagan beri pikul berat
Oleh keangkuhan zaman
Kekerdilan jiwa kosong

Jambi, 02 Maret 2020

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Heri Perajin Knalpot di Batam

Pelajar SMKN 1 Batam Jadi Utusan Indonesia ke Jepang

Berbincang Dengan Erviana Madalina Sutra Dara Muda