CINTAKU PADAMU

 CINTAKU PADAMU


Cintaku padamu adalah samudera 

Adalah alam semesta 

Luas diukur

Takkan luntur 


Cinta adalah bulan penerang

Adalah rindu menderu

Mengikat lekat 

Erat selamanya


Cinta semanis gula 

Seperti berlian berkilau

Takputus 

Pupus


Cinta tanpa pamrih

Takbela kasih 

Utuh seluruh


Cinta adalah Ibu 

adalah surga 

Telaga kasin

Sepanjang hanyatnya


Jambi, 01 September 2022

Antologi Madukoro Baru

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Heri Perajin Knalpot di Batam

Veronika Atlet Karate Wanita Usia 15 Tahun

Berbincang Dengan Erviana Madalina Sutra Dara Muda